Berita

Category

Martapura – Sehubungan dengan Instruksi Presiden No. 9 Tahun 2016 tentang Revitalisasi SMK, maka setelah beberapa tahap seleksi, Direktorat Pembinaan SMK Kemendikbud menetapkan SMK Negeri 1 Martapura sebagai salah satu dari 125 SMK se-Indonesia yang menjadi Pilot Projek Revitalisasi SMK pada tahun 2017. Terdapat enam isu strategis yang menjadi prioritas revitalisasi SMK, yakni penyelarasan dan...
Read More
Martapura – Dalam rangka memperingati HUT Republik Indonesia (RI) yang Ke-72, SMK Negeri 1 Martapura melaksanakan upacara yang berlangsung di halaman sekolah pada Kamis (17/08/2017) mulai pukul 08.00 WITA sampai selesai. Upacara berlangsung dengan lancar dan khidmat dimana diikuti oleh kepala sekolah, guru, karyawan, dan seluruh siswa. Bertindak sebagai inspektur upacara, Kepala SMK Negeri 1...
Read More
Martapura – SMK Negeri 1 Martapura melangsungkan pemilihan ketua OSIS Masa Bakti Periode 2017/2018 pada Kamis (10/08/2017) yang diselenggarakan Majelis Perwakilan Kelas (MPK). Pemilihan ketua OSIS ini bertempat di halaman upacara sekolah dan berlangsung dengan tertib dan lancar. Pemilihan ketua OSIS merupakan agenda OSIS pada setiap tahunnya, dimana pada tahun ini diikuti oleh 3 pasangan...
Read More
Martapura – Dalam rangka mengenalkan siswa baru dengan SMK Negeri 1 Martapura, Rabu (12/07/2017) diadakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) yang akan diselenggarakan selama 3 hari, 12 – 14 Juli 2017. Acara pembukaan MPLS bertempat di lapangan upacara SMK Negeri 1 Martapura dan dihadiri oleh seluruh wakil kepala sekolah, dewan guru, panitia MPLS, serta siswa baru. Peserta...
Read More
Martapura – Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April berlangsung meriah di seluruh Indonesia, begitu pula peringatan Hari Kartini yang diselenggarakan oleh SMK Negeri 1 Martapura dengan mengangkat tema “Every Woman is Super Women“. Kamis (21/04/2017), SMK Negeri 1 Martapura melaksanakan upacara peringatan Hari Kartini di halaman sekolah yang diikuti oleh ribuan siswa, dewan...
Read More
Martapura – SMK Negeri 1 Martapura melaksanakan pengukuhan siswa kelas XII Tahun Pelajaran 2016/2017 pada Kamis (20/04/2017). Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA s.d. selesai dan bertempat di lapangan upacara yang dihadiri oleh kepala sekolah, dewan guru, dan staf tata usaha. Siswa kelas XII yang dikukuhkan pada tahun ini adalah sebanyak 494 orang, dengan rincian...
Read More
Martapura – Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Negeri 1 Martapura mengadakan Fashion Show yang bertajuk “The Royal Wedding” pada Sabtu (11/03/2017). Kegiatan ini berlangsung sangat meriah, karena dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Selatan, Kabid Bina SMA/SMK, Kepala SMK Negeri 1 Martapura, dewan guru dan staf tata usaha, orang tua (wali) siswa, serta asesor...
Read More
Martapura – SMK Negeri 1 Martapura melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) Tahun Pelajaran 2016/2017 mulai Senin (01/03/2017). UKK ini diadakan untuk menguji kompetensi siswa pada 7 (tujuh) kompetensi keahlian yang ada di SMK Negeri 1 Martapura, yakni kompetensi keahlian Farmasi, Busana Butik, Akuntansi, Pemasaran, Multimedia, Teknik Komputer dan Jaringan, serta Administrasi Perkantoran. UKK merupakan salah...
Read More
Martapura – Dalam rangka mempersiapkan siswa untuk mengikuti Uji Kompetensi Kejuruan (UKK), Jurusan Tata Busana SMK Negeri 1 Martapura mengadakan kegiatan yang bertajuk “Pra Uji Kompetensi Kejuruan” dimana siswi kelas XII pada jurusan ini diberikan tugas dengan membuat gaun bertema “Gaun Pengantin Nusantara”. Hasil karya mereka ini dipamerkan pada gelaran Fashion Show yang berlangsung di...
Read More
1 8 9 10 11 12 20