Prestasi yang membanggakan diraih oleh Paskibra Angkatan XIII SMK Negeri 1 Martapura dalam Lomba Kreasi Baris Berbaris Fajar Adi Generation of SMAGA (FAGOS) yang dilaksanakan pada Sabtu dan Minggu (18-19 Januari 2016). Ajang ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan HUT SMA Negeri 3 Banjarbaru yang ke-16 dengan tema “New Evolution For Young Generation. Flap Your...Read More